top of page
regina.jpg

Halo, Ananda

Akuntansi Keuangan Lembaga (AKL) merupakan sebuah jurusan yang mempelajari metode pencatatan, penggolongan, dan penyusunan laporan baik secara manual maupun secara komputerisasi serta perhitungan perpajakan. Bahkan terus dilakukan perkembangan terkait pemahaman akuntansi pemerintahan di Indonesia.

  • Facebook
  • Twitter
  • LinkedIn
  • Instagram

VISI DAN MISI
AKUNTANSI DAN KEUNGAN LEMBAGA 
(AKL)

Menghasilkan lulusan untuk menjadi tenaga akuntansi yang terampil, disiplin, tanggung jawab, dan berakhlak mulia yang sesuai dengan tuntutan dunia usaha / dunia industri.

Misi Program Keahlian Akuntansi :

  1. Mendidik siswa dalam bidang bisnis dan manajemen khususnya kompetensi keahlian Akuntansi agar dapat bekerja dengan baik dan mandiri.

  2. Mendidik siswa agar mampu memilih karir, berkompetensi, dan mengembangkan sikap professional.

Tujuan Program Keahlian Akuntansi :

  1. Menghasilkan lulusan peserta diklat untuk menjadi tenaga akuntansi yang trampil, disiplin, tanggung jawab, dan berakhlak mulia yang sesuai dengan tuntutan dunia usaha/ dunia industri

  2. Mendidik peserta diklat agar dapat menerapkan hidup sehat, memiliki wawasan pengetahuan dan seni

  3. Mendidik peserta diklat dengan keahlian dan keterampilan dalam bidang keahlian Bisnis dan Manajemen khususnya Kompetensi Keahlian Akuntansi agar dapat bekerja baik secara mandiri atau mengisi lowongan pekerjaan yang ada di dunia usaha dan dunia industri sebagai tenaga kerja tingkat menengah

  4. Mendidik peserta diklat agar mampu memilih karir, berkompetisi, dan mengembangkan sikap profesional dalam bidang keahlian Bisnis dan Manajemen khususnya Kompetensi Keahlian Akuntansi.

  1. Membekali peserta diklat dengan ilmu pengetahuan dan keterampilan sebagai bekal bagi yang berminat untuk melanjutkan pendidikan

bottom of page